Cara Sharing Printer dengan IP Address

Sharing printer yang diketahui adalah menggunakan printer secara bersamaan tidak hanya untuk satu media saja, melainkan beberapa yang bisa disambungkan secara bersamaan. Apabila biasanya printer tersambung hanya pada satu PC, ternyata Anda bisa menyambungkan dua atau lebih printer dengan menggunakan…